Dua Pendekar Pencak Silat yang Memiliki Murid Terbanyak di Indonesia, Satu Berpusat di Madiun

- 7 Juli 2023, 16:42 WIB
Sebutkan Macam-macam Serangan dengan Menggunakan Lengan dalam Pencak Silat!
Sebutkan Macam-macam Serangan dengan Menggunakan Lengan dalam Pencak Silat! /pexels.com/RDNE Stock project/

PonorogoNews.com - Pencak Silat adalah seni bela diri yang dimiliki oleh Indonesia dan sudah diakui oleh UNESCO.

Berdasarkan penelusuran dari PonorogoNews, pencak silat sudah muncul sejak abad ke-7.

Awal kemunculannya gerakan dari pencak silat hanya mencakup gerakan kaki dan tangan.

Tapi berkembangnya zaman, pencak silat terus mengalami perkembangan sehingga memiliki banyak gerakan beragam.

Baca Juga: Jelang Suran Agung, Bupati Ponorogo Harap Semua Pendekar Jaga Keamanan Bumi Reog

Para pendekar pencak silat juga ikut berjuang dalam mengusir para penjajah.

Dari banyaknya pendekar, ada dua yang hingga kini masih memiliki pengaruh.

Bahkan dua tokoh ini memiliki murid terbanyak jika dibandingkan dengan tokoh-tokoh lainnya.

Dua pendekar pencak silat yang dimaksud adalah Ki Ngabei Ageng Soerowirdjo (Eyang Suro) dan KH. Abdullah Maksum Jauhari (Gus Maksum).

Halaman:

Editor: Wibbiassiddi

Sumber: Ponorogonews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x