7 Warung Penyetan di Kabupaten Pacitan, Bisa Pilih yang Lesehan dengan Harga Cukup Murah

- 14 Maret 2024, 07:10 WIB
Warung Penyetan Paling Enak di Kabupaten Pacitan
Warung Penyetan Paling Enak di Kabupaten Pacitan /Instagram.com/kulinersby

PonorogoNews.com – Tak ada salahnya berburu kulineran di kabupaten Pacitan. Kota ini menyimpan kuliner enak dan legendaris.

Banyak warung makan terkenal dengan masakannya hingga dicari para pecinta kuliner. Cocok juga buat para wisatwan yang main ke Pacitan.

Coba kuliner penyetan khas Pacitan, dijamin ketagihan dan jadi andalan saat mampir ke kabupaten Pacitan. Langsung saja simak 7 warung penyetan di kabupaten Pacitan:

Baca Juga: Tiket Penerbangan Bandara Dhoho Kediri Belum Bisa Dibeli Secara Online, Apakah Pertanda Operasional Molor Lagi

1. Warung Pennyetan Bu Tuti

Warung Penyetan Bu Tuti direkomendasikan buat kamu yang ingin menikmati hidangan penyetan murah meriah di Pacitan.

Warung Penyetan Bu Tuti punya berbagai jenis lauk penyetan dengan pilihan sambal yang beragam, Mulai dari sambal terasi hingga sambal kecap boleh dipesan sesuai selera. Belum lagi suasana warung sederhana dan bisa lesehan ciptakan pengalaman makan yang menyenangkan.

2. Warung Makan ‘Sambal Pacitan’

Sambil menikmati menu penyetan di Warung Makan ‘Sambal Pacitan’, pengunjung juga bisa menikmati suasana kota Pacitan. Pasalnya tampat ini berada di pinggir jalan.

Cukup sederhana dan kecil, masakan di Warung Makan ‘Sambal Pacitan’ punya pelanggan setia. Coba mampir dan cicipi menu andalan yakni tempe penyet.

Baca Juga: Pasangan Prabowo Gibran Menang Telak di Kabupaten Ngawi, Selisihnya Jauh

Halaman:

Editor: Wibbiassiddi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x