Destinasi Wisata di Sekitar Bandara Soekarno Hatta, Banyak Tempat Menarik Perlu Dieksplore

- 8 Juni 2024, 07:10 WIB
Destinasi Wisata di Sekitar Bandara Soekarno Hatta, Banyak Tempat Menarik Perlu Dieksplore (ANTARA FOTO/Nova Wahyudi/wsj)
Destinasi Wisata di Sekitar Bandara Soekarno Hatta, Banyak Tempat Menarik Perlu Dieksplore (ANTARA FOTO/Nova Wahyudi/wsj) /

Baca Juga: PJ Wali Kota Kediri Komentari Penerbangan Bandara Dhoho-Balikpapan, Semoga kedepan Semakin Banyak Maskapai

4. Pantai Indah Kapuk (PIK)

Pantai Indah Kapuk termasuk kawasan elit tawarkan berbagai hiburan seperti restoran, kafe, dan pusat perbelanjaan. Di sini juga terdapat PIK Avenue Mall yang memiliki banyak toko, tempat makan, dan hiburan lainnya.

Daerah PIK biasanya dipakai untuk konser lokal maupun luar negeri. Tempat ini cukup popular di Jakarta.

5. Museum Benteng Heritage

Cukup dekat dari Bandara Soekarno Hatta yakni menempuh 12 km agar sampai ke destinasi wisata Museum Benteng Heritage.

Museum ini suguhkan cerita sejarah dan budaya masyarakat Tionghoa di Indonesia. Museum Benteng Heritage berdiri di bangunan bersejarah sejak abad ke-17. Pengunjung dimanjakan berbagai koleksi artefak, foto, hingga dokumentasi sejarah.

6. Pasar Lama Tangerang

Termasuk pasar tradisional yang menawarkan berbagai kuliner lokal dan barang-barang unik. Pasar Lama Tangerang sangat populer di kalangan wisatawan yang tertarik cicipi makanan khas Tangerang sekaligus membeli oleh-oleh.

Harga makanan di Pasar Lama Tangerang relatif, menyesuaikan menu makanan apa yang kamu pilih.

Baca Juga: Ipong Muchlissoni Dapat Kendaraan pada Pilkada Ponorogo 2024, Koalisi dengan Partai Ini

7. Scentia Square Park

Lokasi Scientia Square Park di Serpong sekitar 25 km dari Bandara Soekarno Hatta merupakan taman rekreasi yang menawarkan macam-macam aktivitas outdoor.

Diantaranya ada kegiatan bersepeda, berkuda, dan skateboarding. Taman ini juga memiliki area bermain khusus anak-anak dan berbagai fasilitas rekreasi lainnya. Cukup luas untuk anak-anak bermain atau berlarian. Jadi tak perlu khawatir si buah hati merasa bosan.***

Halaman:

Editor: Wibbiassiddi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah