Sejarah Telaga Ngebel, Tempat Wisata Ponorogo yang Cocok untuk Ngadem Saat Cuaca Panas

- 29 April 2023, 20:42 WIB
Telaga Ngebel/Instagram/@fahmiardiansyahputraofficial
Telaga Ngebel/Instagram/@fahmiardiansyahputraofficial /

Hanya satu orang yang memberi anak kecil itu makan, dia adalah Nyai Latung.

Anak kecil itu membuat sayembara dengan menancapkan sapu lidi ke tanah. Tidak ada satu orang pun yang bisa mencabutnya.

Lidi tersebut dicabut oleh anak kecil tersebut. Tiba-tiba, bekas lidi itu mengeluarkan air yang semakin besar sampai menenggelamkan satu kampung beserta seluruh warganya.

Hanya Nyai Latung yang berhasil selamat dari bencana banjir tersebut. Sebelumnya, dia telah membuat perahu oleh anak kecil itu.

Singkat cerita, akhirnya terbentuklah sebuah telaga yang diberi nama Telaga Ngebel. Adapun disebut Telaga Ngebel karena mengeluarkan bau menyengat.

Selain itu, terdapat cerita rakyat lainnya yang berkaitan erat dengan Telaga Ngebel. Salah satunya adalah Batoro Katong. Dia adalah tokoh babad tanah Ponorogo yang melakukan syiar Islam di sekitar Gunung Wilis.

Baca Juga: Cuaca Panas, Ponorogo Tawarkan Destinasi Wisata Sejuk, Ada Telaga Ngebel

Batoro Katong pernah menyucikan dirinya di pancuran yang letaknya tidak jauh dari Telaga Ngebel. Sehingga, tempat tersebut dikenal dengan nama Kucur Batoro Katong dalam cerita rakyat yang beredar.

Halaman:

Editor: Lohanna Wibbi Assiddi

Sumber: Ponorogonews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x