Jalan Gajah Mada Ponorogo Semakin Cantik, Ada 34 Lampu Dengan Desain Menarik dan Instagramable

- 26 Mei 2023, 12:00 WIB
Suasana Malam Jalan Hos Cokroaminoto, Jalan Gajah Mada akan lebih cantik daripada ini
Suasana Malam Jalan Hos Cokroaminoto, Jalan Gajah Mada akan lebih cantik daripada ini /instagram @hardianristrianto/

"Yang berbeda dari face off kali ini, desain lampu taman yang sebelumnya menggunakan ornamen merak, desain kali ini menggunakan gunungan wayang dengan tulisan asmaul husna di tengahnya," tulis laman Prokopim Ponorogo.

"Kemudian lantai pedestrian tidak lagi menggunakan keramik, namun menggunakan decorative concrete stamp."

Baca Juga: Pesona Malioboro ala Ponorogo, Tawarkan Tempat Nongkrong Khas Jogja

Jika proyek tersebut berhasil maka akan ada banyak lokasi jalan ala Malioboro di Ponorogo.

Sebelumnya ada jalan Jl. Hos Cokroaminoto (2021), Jl. Jendral Sudirman dan Jl. Urip Sumoharjo (2022).

Artinya sepanjang jalan Gajah Mada hingga alun-alun Ponorogo, masyarakat bisa melihat dan menikmati suasana jalan Malioboro di Jogja.

Yang membedakan ini adalah Ponorogo lengkap dengan budaya Reog yang sudah mendunia.

Halaman:

Editor: Lohanna Wibbi Assiddi

Sumber: Prokopim Ponorogo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x