7 Tempat Makan Enak Sekitar Bandara Dhoho Kediri, Masakan Tradisional Tetap Juara

- 19 April 2024, 08:15 WIB
7 Tempat Makan Enak Sekitar Bandara Dhoho Kediri, Masakan Tradisional Tetap Juara
7 Tempat Makan Enak Sekitar Bandara Dhoho Kediri, Masakan Tradisional Tetap Juara /Instagram @pecelwinongo_panderman/

Baca Juga: Catat 1.155 Penumpang Selama Lebaran 2024, Bandara Dhoho Kediri Masih Punya PR Agar Selalu Ramai

3. Rumah Makan Dapur Dhoho

Buat kamu yang cari makan dekat Bandara Dhoho ada Rumah Makan Dapur Dhoho. Masakan tradisional tetap jadi andalan disini.

Kamu juga temukan aneka olahan seafood lengkap bumbu khas masakan Jawa. Paling cocok buat kamu yang mengejar jadwal penerbangan atau tidak punya waktu lama di Kediri.

Tinggal mampir ke Rumah Makan Dapur Dhoho yang dekat dari Bandara Dhoho Kediri.

4. Warung Makan Lombok Idjo Kediri

Pecinta kuliner sambelan atau penyetan wajib mampir ke Warung Makan Lombok Idjo Kediri. Tempat ini sediakan aneka ragam sambal, bukan hanya sambal ijo saja ya.

Aneka menu seperti ayam, bebek, dan masih banyak menu lainnya yang bisa dieksplor lebih. Tak perlu heran jika melihat Warung Makan Lombok Idjo selalu ramai pembeli.

5. Soto Kudus Bangkalan

Hidangan utama soto segar ala Soto Kudus Bangkalan siap disuguhkan. Hidangan soto yang disajikan terkenal dengan kuah kental dan beraroma rempah yang kuat.

Yang paling penting tekstur potongan daging ayam atau sapi tetap lembut. Coba rasakan cita rasa soto khas Kudus sebelum Anda berangkat atau setelah tiba di bandara. Dijamin beda dari soto pada umunya.

Baca Juga: Rekor Bagus Bandara Dhoho Kediri Selama Libur Lebaran, Catat 1.155 Penumpang Jadi Modal untuk Buka Rute Baru?

6. Bakso Pak Doel

Kulineran kali ini memang mudah ditemukan dimanapun. Namun olahan pentol di bakso Pak Doel jelas berbeda. Kamu bisa temukan olahan bakso yang lezat dan bergizi sekitar Bandara Dhoho Kediri.

Halaman:

Editor: Wibbiassiddi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah