Fakta-fakta Kabupaten Ponorogo, Tempat Asal Reog dan Manusia Sakti

- 23 Oktober 2023, 08:05 WIB
Pentas 320 Reog Obyog di Aloon-aloon Ponorogo
Pentas 320 Reog Obyog di Aloon-aloon Ponorogo /PonorogoKab/

PonorogoNews.com - Ada fakta menarik tentang Kabupaten Ponorogo, salah satunya disebut tempat asal usul manusia-manusia sakti. Ini disebut sebagai Warok.

Manusia-manusia sakti tersebut kemudian disebut dengan Warok, hingga sekarang masih ada dan menjadi bagian penting dalam masyarakat Ponorogo.

Selain itu, Ponorogo juga dikenal sebagai tempat asal usul dari tari topeng terbesar di dunia, Reog.

Baca Juga: Daerah-daerah di Lingkar Wilis Siap Meroket, Bandara Dhoho Kediri Jadi Sebab Percepatan Perekonomian

Menurut naskah-naskah kuno, wilayah ini sudah dikenal sejak abad ke-15 sebagai bagian dari wilayah dari Kerajaan Majapahit.

Berikut adalah fakta-fakta tentang Kabupaten Ponorogo, daerah yang wajib ada dalam list daftar Kabupaten dan Kota yang wajib dikunjungi. 

Fakta Kabupaten Ponorogo

Kabupaten Ponorogo terkenal dengan kesenian Reog Ponorogo, yang merupakan tari topeng terbesar di Duni. 

Reog Ponorogo sudah mendunia dan sering diadakan festival nasional maupun internasional untuk memeriahkan hari jadi kabupaten ini.

Kabupaten Ponorogo juga memiliki wisata rumah pohon Gunung Beruk, yang terletak di kaki lereng gunung di Kecamatan Balong. Di sini, Anda bisa menikmati pemandangan alam yang indah, berfoto di rumah pohon yang unik.

Halaman:

Editor: Wibbiassiddi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x