Bandara Dhoho Kediri Jadi Penyeimbang Ekonomi Utara dan Selatan Jawa, Ini Kata Menhub Budi Karya

- 13 Januari 2024, 17:10 WIB
Pesawat Batik Air yang Bakal Terbang di Bandara Dhoho Kediri
Pesawat Batik Air yang Bakal Terbang di Bandara Dhoho Kediri /Instagram @ mhdferdi201__

PonorogoNews.com - Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya secara berulang kali menyatakan optimisme terkait operasional bandara Dhoho Kediri. 

Budi Karya yakin bahwa bandara Dhoho Kediri mampu memberikan dampak positif bagi wilayah di sekitar Gunung Wilis, terutama dari segi ekonomi dan pariwisata.

Bandara Dhoho Kediri diharapkan dapat menjadi salah satu faktor penting dalam meningkatkan sektor ekonomi dan pariwisata di sekitar Gunung Wilis. 

Baca Juga: Ditanya Kapan Bandara Internasional Dhoho Beroperasi Penuh, Bupati Kediri Yakin Dibuka pada 15 Januari 2024

Menurut Budi Karya, keberadaan bandara ini sangat diinginkan sebagai langkah untuk memajukan sektor pariwisata dan ekonomi di wilayah selatan Jawa.

"Jawa Timur merupakan provinsi yang memiliki jumlah penduduk terbesar kedua di Indonesia," ungkap Budi Karya. 

"Provinsi ini memang membutuhkan keberadaan bandara di sisi selatan," tambahnya.

Bandara Internasional Dhoho Kediri, seperti yang diketahui, menawarkan daya tarik pariwisata yang luar biasa. 

Baca Juga: Ini Dua Maskapai Ini Siap Beroperasi Penuh di Bandara Dhoho Kediri, Ada Batik Air dan Super Air Jet

Halaman:

Editor: Wibbiassiddi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah