SEA Games 2023 - Tiga Negara Diwaspadai Jadi Ancaman Tim Bulu Tangkis Indonesia untuk Raih Empat Emas

- 13 April 2023, 08:35 WIB
KABID Binpres PP PBSI Rionny Mainaky
KABID Binpres PP PBSI Rionny Mainaky /PBSI

"Dengan target empat medali emas, saya rasa ini adalah tim yang kuat karena beberapa dari mereka akhir-akhir ini menampilkan prestasi yang cukup baik," tuturnya.

"Memang ini levelnya hanya SEA Games tapi pengalaman dari tahun lalu di Vietnam, kami tidak boleh anggap enteng."

Baca Juga: SEA Games 2023 - Indra Sjafri Pastikan Timnas U-22 Indonesia Diperkuat 2 Pemain Aboard

"Bukan hanya Thailand atau Malaysia, tapi ada Singapura juga yang harus diwaspadai."

"Hanya selama persiapan bagus dan cukup, kami rasa tidak ada masalah."

"Semua pemain ini sudah punya performa, kualitas dan level yang baik, tinggal bagaimana nanti saya dan tim pelatih memberikan keyakinan agar mereka lebih percaya diri."

"Saya harap tim bisa menyiapkan diri sebaik-baiknya dan sampai jangan terlena karena ini levelnya SEA Games."

"Kelihatannya kecil tapi tekanannya sebenarnya besar jadi jangan sampai tertekan."

Di SEA Games 2023, cabang olahraga bulu tangkis akan mentas pada tanggal 8-16 Mei mendatang.

Sayangnya, cabang ini tidak bisa menurunkan armada terkuatnya.

Halaman:

Editor: Reinaldo Suryo Negoro

Sumber: PBSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah