Makna Bulan Suro Bagi Masyarakat Jawa, Jadi Sejarah Lahirnya Grebeg Suro Ponorogo

- 11 Juli 2023, 14:05 WIB
Foto ilustrasi Bulan Suro
Foto ilustrasi Bulan Suro /Yogyaline, Pikiran Rakyat/

PonorogoNews.com - Suro merupakan salah satu bulan dalam kalender Jawa, sering juga disebut sebagai Muharram.

Suro menjadi salah satu bulan yang disakralkan oleh masyarakat Jawa.

Salah satu yang masih dipercaya oleh masyarakat jawa adalah soal pantangan-pantangan di bulan Suro.

Salah satu keuntungannya adalah tidak boleh melangsungkan pernikahan pada bulan Suro.

Selain itu, bulan Suro juga identik dengan perayaan-perayaan.

Baca Juga: Ritual-Ritual Sakral Warok Ponorogo Saat Bulan Suro, Jadi Dasar Grebeg Suro

Di Ponorogo misalnya ada acara Grebeg Suro yang rutin dilangsungkan setiap tahun di bulan Suro.

Dalam Grebeg Suro Ponorogo 2023 ada banyak acara kesenian dan kebudayaan termasuk pameran keris.

Makna Bulan Suro bagi Masyarakat Jawa

Halaman:

Editor: Lohanna Wibbi Assiddi

Sumber: Ponorogonews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah