Hadiri Tutup Grebeg Suro, Khofifah Berikan Pesan Penting untuk Warga Kabupaten Ponorogo

- 16 Agustus 2023, 12:16 WIB
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa Memastikan Ketersediaan Elpiji 3 kg di Kota Batu Sudah Membaik
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa Memastikan Ketersediaan Elpiji 3 kg di Kota Batu Sudah Membaik /Antara /

 

PonorogoNews.com - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa memberikan pesan penting pada masyarakat Ponorogo saat menghadiri Tutup Grebeg Suro di Bantarangin.

Dalam rangkaian acara Grebeg Suro tersebut ada beragam kesenian dan budaya yang ditampilkan. Seperti Reog dan beragam pusaka yang dicuci.

Dalam Tutup Grebeg Suro tersebut Khofifah mengikuti semua rangkaian acara termasuk kirab pusaka.

Baca Juga: Sejarah Pembangunan Bandara Dhoho Kediri, Siap Saingi Bandara Juanda Surabaya

Dalam sambutannya, Khofifah memberikan pesan khusus pada masyarakat Ponorogo.

Menurutnya, kegiatan Grebeg Suro adalah episentrum Ponorogo untuk dikenal dunia.

Karena itulah harapan agar Ponorogo menjadi kota wisata bisa terwujud asal tidak meninggalkan budaya leluhur, seperti Grebeg Suro.

"Kegiatan Grebeg Suro ini bisa menjadi episentrum bagi seluruh destinasi wisata yang ada di Ponorogo," ujar Khofifah.

Lebih lanjut, Khofifah mendukung upaya pemerintah kabupaten (Pemkab) Ponorogo untuk mengajukan Reog sebagai warisan budaya tak benda UNESCO. 

Halaman:

Editor: Wibbiassiddi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah