8 Destinasi Wisata Terpencil yang Ada di Pacitan, Salah Satunya Pantai Buyutan

- 28 Juni 2024, 09:10 WIB
Ingin Liburan Unik, Coba Beristirahat di Rest Area Paling Nyaman Versi Jalan Tol Trans Jawa
Ingin Liburan Unik, Coba Beristirahat di Rest Area Paling Nyaman Versi Jalan Tol Trans Jawa /Instagram/@lantulan_mifa_dana

2. Pantai Pidakan

Wisata Pantai Pidakan berada di Desa Jetak, Kecamatan Tulakan, Kabupaten Pacitan.

Pantai Pidakan salah satu pantai yang masih asri, karena memang belum adanya campur tangan manusia didalamnya, belum ada pengelolaan pantai secara modern.

Pantai Pidakan menyuguhkan pemandangan berupa bebatuan alam dan sisanya merupakan pasir putih.

Pohon–pohon kelapa yang tumbuh di pantai membuat bersantai di Pantai ini akan semakin membuat Anda merasa nyaman.

Anda juga dapat melihat bintang laut dan biota laut lainnya seperti bulu babi, landak laut, hingga kepiting bakau.

Harga tiket masuk Pantai Pidakan Rp 5.000 per orang.

3. Sungai Maron

Sungai Maron terletak di Desa Dersono, Kecamatan Pringkuku, Pacitan.

Pengunjung akan disajikan dengan pemandangan yang menakjubkan. Destinasi wisata Sungai Maron ini juga sering disebut dengan Amazonnya Indonesia, karena memiliki panorama yang hampir mirip dengan sungai terpanjang kedua di dunia tersebut.

Jika Anda ingin menyusuri destinasi wisata sungai maron, Anda bisa menyewa perahu yang disediakan di area wisata Sungai Maron.

4. Pantai Watu Karung

Pantai Watu Karung berlokasi di Desa Watu Karung, Kecamatan Pringkuku, Kabupaten Pacitan.

Halaman:

Editor: Wibbiassiddi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah