Reog Ponorogo, Perjalanan Panjang Menuju ICH UNESCO

- 26 Mei 2023, 10:05 WIB
ilustrasi asal usul Reog Ponorogo Jawa Timur
ilustrasi asal usul Reog Ponorogo Jawa Timur /Instagram @ponorogokab

Hal ini ditujukan untuk mengetahui kondisi yang dihadapi seni pertunjukan Reyog Ponorogo saat ini.

Baca Juga: Pemerintah Kabupaten Ponorogo Sulap Jalan Gajah Mada Jadi Malioboro, Ini Bentuknya

ICH (Intangible Culture Heritage) atau Warisan Budaya tak Benda merupakan jalan terbaik bagaimana Reyog Ponorogo berhasil diberikan kepemilikan Indonesia.

Ponorogo akan memiliki banyak kesempatan jika mampu mendaftarkan Reyog Ponorogo ke CH UNESCO.

Salah satu manfaatnya adalah perlindungan atas kelestarian seni pertunjukan itu sendiri.

Halaman:

Editor: Lohanna Wibbi Assiddi

Sumber: Ponorogonews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x