Ini Perguruan Bela Diri di Madiun, Termasuk Persaudaraan Setia Hati Terate

- 31 Juli 2023, 08:05 WIB
Foto tahapan latihan sabuk putih tingkatan terakhir apabila dinyatakan lulus siswa putih ini akan disahkan menjadi pelatih atau warga PSHT
Foto tahapan latihan sabuk putih tingkatan terakhir apabila dinyatakan lulus siswa putih ini akan disahkan menjadi pelatih atau warga PSHT /Ar 12/

Ajaran silat Setia Hati berinduk dari Ki Ngabehi Surodiwiryo atau Eyang Suro.

Beliau mempunyai banyak murid yang lantas mendirikan PSHT, PSHW, SHTT dan Setia Hati lainnya. 

Setia Hati Tuhu Tekad (SHTT) didirikan oleh Raden Singgih ketika tahun 1918.

Ajaran yang diberikan untuk murid ialah Suro Diro Joyoningrat Lebur Dening Pangastuti.

Ikatan Keluarga Silat Putra Indonesia (IKS PI) Kera Sakti

Perguruan bela diri di Madiun selanjutnya adalah Ikatan Keluarga Silat Putra Indonesia (IKS PI) Kera Sakti yang didirikan oleh R. Totong Kiemdarto.

Ciri khas dari ikatan Keluarga Silat Putra Indonesia (IKS PI) Kera Sakti ialah gerakannya yang dikombinasikan dengan seni bela diri kungfu.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Pantai di Tulungagung yang Wajib Dikunjungi, Cocok untuk Honeymoon

Adanya nama Kera Sakti juga karena masyarakat akrab dengan salah satu jurusnya yang mirip kera. 

Perguruan Ki Ageng Pandan Alas

Anda perlu tahu bahwa Perguruan Ki Ageng Pandan Alas didirikan oleh seorang tentara yang bertugas di Lanud Iswahyudi ketika tahun 1972.

Beliau adalah Koestari Ady Andaya. 

Halaman:

Editor: Wibbiassiddi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah